Senin, 06 Februari 2012

Posting bebas bro :D

Assalammualaikum Wr.Wb
lama gak ketemu,kemaren gw blogwalking blog temen gw , ajib bro mantep postingannya 
gatau dia dapet dari mana sumbernya ,hhe
btw sorry kalo ane lama gak ngepost,biasa lah sekarang gw lagi fokus sekolah,benerin nilai ane yang ANCUR lebur beroo


langsung aja , ini nih postingannyaa 


Menurut kebanyakan orang, cinta adalah rasa yang tumbuh dalam diri manusia. Tiada sesuatupun yang bisa menghalanginya jika muncul, dan tiada sesuatupun bisa mencegahnya jika sirna.

"Kau butuh orang yang mencintai dirimu. Tetapi kau hanya sibuk mencari Cinta"
 (Pepatah Mesir Kuno)

Cinta melintas batas teritorial, menembus cakrawala. Ia tak lekang oleh waktu dan keadaan. Cinta bukan milik anak zaman tertentu yang muncul di suatu zaman, kemudian hilang di zaman yang lain. Cinta bukan karya cipta anak manusia tertentu yang berhak menguasai maupun memilikinya.

"Orang yang sedang jatuh cinta terlihat jelas dari tampilan lahirnya"
(Dr. Leo Bosca G.)

Cinta bukan sesuatu yang harus ditakar dengan logika yang mengerutkan dahi serta menguras energi pikir. Cinta hanya dijalani apa adanya. Jauh dari kisi kepura-puraan.

Source: Understanding Love by Ibrahim Nafie

1 komentar:

Anonim mengatakan...

Wah menarik sekali

Posting Komentar

Pilih bahasa loe !